
- PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN APRIL DI DESA KEBONGUNUNG BERJALAN LANCAR
- MONITORING DAN INTERVENSI PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI DESA KALINONGKO
- NEGOSIASI PENGADAAN MOBIL SIAGA DESA KALISEMO, DIHADIRI CAMAT LOANO DAN UNSUR TERKAIT
- CAMAT LOANO HADIRI PEMBINAAN PENINGKATAN KAPASITAS APARATUR PEMERINTAHAN DESA/KELURAHAN, PURWOREJO BERSIAP WUJUDKAN KOPERASI DESA MERAH PUTIH
- APEL RUTIN SENIN PAGI KECAMATAN LOANO, SEKCAM SAMPAIKAN SELAMAT HARI KARTINI DAN PROGRAM KEGIATAN MINGGUAN
- PENGURUS FORUM UMKM PINUNJUL LOANO LAKUKAN KUNJUNGAN SILATURAHMI KE KEDIAMAN CAMAT LOANO
- PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH KADUS KEMPUL DESA JETIS, SURAJI RESMI MENJABAT
- DESA MUDALREJO SALURKAN BLT DANA DESA UNTUK 22 KPM BULAN JANUARI–MARET 2025
- KONFERENSI KEPALA DESA SE-KECAMATAN LOANO DIGELAR DI DESA SEDAYU: BAHAS OPTIMALISASI PBB DAN PENGUATAN POSYANDU
- KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KECAMATAN LOANO HADIRI RAKOR PENGEMBANGAN UMKM UNTUK PERCEPATAN PEREKONOMIAN DAERAH DI DINAS KUKMP PURWOREJO
PEMBINAAN DESA PENGAWAS PEMILU OLEH PANWASCAM LOANO

Bertempat di Aula Desa Sedayu dilkasanakan Sosialisasi Pembinaan Desa Pengawas Pemilu untuk pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Purworejo tahun 2020, Minggu 29 November 2020. kegiatan tersebut di laksanakan oleh Panwascam Kecamatan Loano yang bertujuan untuk menciptakan Pemilu yang demokratis dibutuhkan kesadaran dari masyarakat untuk ikut berpartisipasi dalam mengawasi jalannya kontestasi demokrasi di negeri ini. Pada kesempatan tersebut Ketua Panwascam Kecamatan Loano meminta kerjasama masyarakat desa untuk ikut aktif dalam mengawasi Pemilu dalam semua tahapannya dan apabila terdapat pelanggaran atau penyimpangan agar tidak segan-segan untuk melaporkan kepada Bawaslu.
Sosialisasi Desa binaan yang berlangsung di desa Sedayu tersebut dihari oleh Ketua Panwascam Kecamatan Loano beserta Anggotanya, Kepala Desa Sedayu,perangkat desa, tokoh masyarakat, tokoh agama, PKK, RT, RW dan Karangtaruna.